Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Pendakian Gunung Lawu Via Candi Cetho Jenawi Karanganyar


Pendakian Gunung Lawu Via Cetho Jenawi - Gunung lawu adalah Gunung yang terletak di perbatsan Jawa timur dan jawa tengah dimana sisi barat Karanganyar, sisi Utara Ngawi, sisi timur Magetan dan sisi selatan Wonogiri. Untuk akses pendakian Gunung Lawu yang paling sering digunakan adalah via Cemoro Sewu yaitu masuk administrasi Kota Magetan dan Cemoro Kandang yang masuk administrasi Karanganyar dimana Cemoro Sewu dan Cemoro kandang hanya 200m kurang lebih jarak yang memisahkan kedua pintu masuk Gunung Lawu. Gunung Lawu mempunyai tiga puncak yaitu Hargo Dalem, Dumiling, dan Hargo Dumilah. Gunung Lawu mempunyai ktinggian 3256 Mdpl,  saat musim liburan Gunung Lawu sangat ramai didaki apalagi di malam 1 Asura.

Bagi sobat yang ingin mendaki Gunung Lawu via Cetho Jenawi berikut estimasi waktu yang bisa kami berikan semoga bermanfaat buat sobat:


Pendakian Via Candi Cetho (085224675158)
1 Cetho - Pos 1 60 menit
2 Pos 1 - Pos 2 60 menit
3 Pos 2- Pos 3 80 menit
4 Pos 3 - Pos 4 90 menit
5 Pos 4 - Pos 5 70 menit
6 Pos 5 -Puncak Hargo Dalem 90 menit
7 Hargo Dalem - Hargo Dumilah 30 menit

Jika sobat mendaki gunung lawu via cetho kurang lebih waktu tempuh untuk bisa sampai puncak gunung lawu 8-9 jam perjalanan tergantung fisik sobat dan jalan sobat saat tracking gunung lawu via cetho.

Pendakian gunung lawu via cetho selain bisa menikmati padang savana yang membentang di sepanjang track kamu juga bisa sekalian berwisata nantinya di Candi Cetho dan kebun teh kemuing atau ke Air Terjun Jumog.

Semoga informasi sedikit ini tentang jalur pendakian gunung lawu via cetho ini berguna dan bisa jadi ancer2 nantinya sebelum mendaki Gunung Lawu.

Selamat berlibur di Karanganyar

Post a Comment for "Pendakian Gunung Lawu Via Candi Cetho Jenawi Karanganyar"